Berbicara hal buka usaha sendiri, ini memang cobaan tersendiri, apalagi bagi Strong People yang sudah biasa mendapatkan gaji bulanan.
Namun dalam membuka usaha apapun itu, ada 3 fondasi kuat yang harus kita tau, pahami, dan aplikasikan agar usaha yang kita rintis bisa perlahan-lahan tumbuh menjadi makin besar.
Maka lahirlah beberapa rumus dasar yang berhasil dirumuskan oleh pakar-pakar bisnis dunia.
Dari berbagai sumber yang Ilmuhidup pelajari dan wawancarai, Ilmu Hidup untuk Rumus Buka Usaha ini antara lain:
1. Harga Bersaing
2. Kualitas Bagus
3. Tepat Waktu
3 rumus ini yang menjadi fondasi dasar bagi Strong People untuk bisa mendapatkan Pembeli/Penyewa yang loyal kepada usaha Strong People.
Coba aplikasikan ini ya, jika ada pertanyaan silahkan komen di kolom komentar, Ilmuhidup akan coba sharing lebih detil.
via: ilmuhidup.com
Berbagai sumber
No comments:
Post a Comment